Powered By Blogger

Rabu, 29 September 2010

PENILAIAN AFEKTIF

PENGUKURAN RANAH AFEKTIF

. Metode untuk mengukur ranah afektif ada dua macam, yaitu metode observasi dan metode laporan diri (Andersen, 1980).

. Penggunaan metode observasi berdasarkan pada asumsi bahwa karakteristik afektif dapat dilihat dari perilaku atau perbuatan yang ditampilkan dan/atau reaksi psikologis.

. Metode laporan diri berasumsi bahwa yang mengetahui keadaan afektif seseorang adalah dirinya sendiri. Namun hal ini menuntut kejujuran dalam mengungkapkan karakteristik afektif diri sendiri.

Potongan bahan tersebut merupakan materi Pelatihan KTSP 2009 Departemen Pendidikan Nasional yang kemudian disertakan lagi dalam pengembangan Pendidikan Budaya dan Karakter Bangsa oleh Balitbang Kemendiknas tahun 2010. Isi selengkapnya dapat diunduh dengan meng-klik:

Download

Tidak ada komentar:

Posting Komentar