Powered By Blogger

Jumat, 10 September 2010

UNIT 6--PAJANGAN (METODOLOGI BELAJAR-MENGAJAR AKTIF)

"Latar belakang:
1. Salah satu bukti siswa telah memiliki kemampuan adalah hasil kerjanya;
2. Pajangan hasil kerja siswa memberi kesan bahwa sekolah sedang 'menghasilkan' generasi produktif;
3. Pajangan hasil kerja seorang siswa dapat menjadi sumber belajar bagi siswa lain".
Demikianlah isi pendahuluan dari presentasi metodologi belajar-mengajar aktif berkenaan dengan Pendidikan Budaya dan Karakter Bangsa yang diterbitkan oleh Balitbang Kemendiknas RI tahun 2010. Isi selengkapnya dapat diunduh dengan meng-klik:

Download

Tidak ada komentar:

Posting Komentar